3 Fitur Skype Terbaru Dengan Mode Berbagi Dokumen Offline

Diposting pada

3 Fitur Skype Terbaru Dengan Mode Berbagi Dokumen Offline

SitusiPhone.com – Bisa di bilang Skype seakan-akan tidak pernah berhenti dalam melakukan Inovasi. Yang mana belum lama ini merilis Fitur terbarunya dan kesemuanya tersebut terfokus lebih kepada mode kirim pesan serta dokumen dalam mode Offline. Fitur ini sengaja di luncurkan bagi pengguna untuk membantu dalm melakukan berbagi dokumen atau sebuah catatan pada saat anda melakukan liburan keluarga bersama kerabat atau keluarga anda, sehingga akan menjadi lebih mudah dan cepat.

skype iphone

As part of our mission to modernize Skype, we’re pleased to announce some improvements to this feature, making it easier to use and more reliable for everyone, on every device.

  • Share, even if your friends are offline
  • Collect a file more than once, on multiple devices
  • How these changes might affect you

[su_youtube url=”https://youtu.be/aL7IU0mHScw” width=”620″]Video[/su_youtube]

Fitur pertama
Anda bisa melakukan berbagi pada mode Offline, saat ini anda bisa mengirimkan Foto, Video atau File lainnya pada saat teman anda sedang tidak menggunakan Aplikasi Skype. Dengan adanya fitur ini pastinya akan menjadi sebuah cara yang paling baik dalam melakukan berbagi Catatan serta foto liburan anda dengan cepat, apalagi anda tidak perlu mengirim sebuah pesan pembuka di dalamnya agar teman anda menjadi Online.

Kemudian yang kedua adalah mendownload dokumen yang sama pada perangkat yang berbeda-beda dengan mudah dan cepat. misalnya dalam kegunaan fitur ini adalah membaca dokumen PDF dan di kirim lewat team kerja anda menggunakan iPhone kemudian membaca kembali di Skype for Mac. Lalu untuk Fitur yang ketiga adalah pada Mode Upload dokumen, yang mana anda bisa mengupload file dengan ukuran yang sangat besar sampai dengan 300MB. Untuk anda yang ingin berbagi dengan ukuran File yang lebih besar, maka anda bisa menggunakan layanan OneDrive yang dapat di integrasikan dengan Skype.

Baca Juga :  Download Path for iOS Terbaru, Dengan Fitur Clear Cache dan Coverstory

Jadi, dengan beberapa Fitur yang telah di ulas di atas anda akan lebih mudah mengirim dokumen tanpa perlu harus menunggu teman Online terlebih dahulu. Baca Juga : Kubic, Games Puzzle Unik Ilusi Optik Untuk iOS