Cara Install iOS 11 Developer Beta di iPhone dengan Mudah dan Simpel

Diposting pada

Cara Install iOS 11 Developer Beta di iPhone dengan Mudah dan Simpel

SitusiPhone.com – Apple beberapa waktu lalu yang bersamaan dengan WDC 2017 mengumumkan versi iOS terbaru yakni iOS yaitu iOS 11. Untuk anda yang ingin mencoba iOS terbaru ini maka bisa menginstall Versi iOS 11 Developer Beta.

Namun sebelum anda melakukan Instalasi iOS 11 Developer Beta, anda perlu memahami bahwasanya versi untuk developer ini di tujukan untuk development aplikasi. Sehingga masih banyak Bugs yang terdapat pada iOS Developer Beta. Sehingga untuk anda pengguna iPhon yang di gunakan untuk kebutuhan sehari-hari disarankan untuk menunggu minimal hingga versi iOS Publik Beta dirilis.

Akan tetapi menurut anda iOS 11 perlu untuk di coba bisa melalui Developer Beta, berikut ini cara install iOS 11 Developer Beta di iPhone.

Tutorial Cara Install iOS 11 Developer Beta

Secara resmi, untuk menginstall iOS 11 Developer Beta yang anda perlukan adalah akun Apple Developer Program dengan biaya $99 per tahun. Jika anda sudah memilikinya, maka bisa langsung mengikuti tutorial Intall iOS 11 Developer Beta sebagai berikut.

  1. Pertama, pastikan baterai pada iPhone anda terisi Penuh dan juga terhubung dengan jaringan Wi-Fi Internet stabil
  2. Silahkan anda lakukan Backup beberapa data/file penting anda ke Komputer. Hal ini di lakukan untuk berjaga-jaga jika terjadi suatu hal yang tidak di inginkan.
  3. Jika sudah, buka Safari di iPhone, kemudian Login ke Akun Apple Developer, dan download iOS Beta Software Profile di halaman iOS download disini.
  4. Sekarang Beta Software Profile di iPhone anda
  5. Langkah selanjutnya buka menu Settings > General > Software Update, dan iOS 11 Developer Beta akan tampil. Disini anda cukup mengikuti Wizard dan melakukan instalasi iOS 11 Developer beta seperti biasa.
  6. Selamat iPhone anda sudah menggunakan iOS 11 Developer beta
Baca Juga :  Cara Mematikan Paket Data Seluler Pada iPhone

Nah, sedangkan untuk anda yang kedepannya ingin kembali ke versi iOS 10, maka yang perlu anda lakukan cukup melakukan Restore menggunakan backup data yang sebelumnya sudah di buat.

Baca Juga :