Cara Simpel Memperbaiki Halaman App Store Yang Tidak Loading

Diposting pada

Cara Simpel Memperbaiki Halaman App Store Yang Tidak Loading

SitusiPhone.com – Ulasan kali ini sebenarnya bukan disebut sebagai memperbaiki. namun untuk lebih tepat adalah sebuah langkah yang tepat dalam hal menyelesaikan masalah di App Store yang tidak pernah selesai Loading.

masalah ini sering kali terjadi oleh penguna perangkat iOS dan umumnya pada saat menjalankan App Store di Perangkat iOS dan ingin melakukan Update Aplikasi dan ingin menggunakan Fitur baru dan Ternyata Halaman App Store cuma menampilkan halaman kosong.

app store wont load

Untuk anda yang mengalami hal  yang sama seperti di atas, Maka bisa dengan mengikuti beberapa langkah berikut ini :

  1. Pastikan bahwa perangkat iOS anda memiliki koneksi internet yang lancar. Jika anda menggunakan jaringan EDGE, wajar saja jika loading menjadi lama. jadi pastikan bahwa jaringan Internet anda terhubung dengan jaringan 3G atau Wifi
  2. Silahkan anda jalankan kembali App Store, Sebelumnya tunggu hingga 10 detik
  3. Jika halaman yang di tampilkan masih kosong, silahkan anda gunakan menu search hal ini di lakukan menampilkan App store dari hasil pencarian. Jika hasil yang di cari di tampilkan, Maka langkah selanjutny silahkan pindah ke tab mana saja baik Featured, op Charts, atau Updates
  4. terkadang langkah yang sebelumnya di lakuikan masih belum bisa menyelesaikan masalah tersebut. Jika hal ini terjadi, Maka anda bisa menampilkan multitasking bar caranya dengan menekan tombol Home dua kali atau bisa jika dengan mengusap 4 jari ke atas, Lalu tahan di lambang Aplikasi App Store hingga tampil tombol delete bertanda warna merah. hapus App Store dari Multi Taskling bar tersebut kemudian anda ulangi langkah di atas.
Baca Juga :  Cara Membatalkan Pesan Whatsapp di iPhone

Umumnya masalah ini terjadi setelah iPhone atau iPad tidak di nyalakan dalam waktu yang cukup lama sekitar semalaman, meskipun hal ini belum ada penjelasan secara rinci yang menjadi penyebabnya . namun sebenarnya hal ini bukanlah masalah yang serius.

Baca Juga : Cara Hapus JailBreak Tanpa Restore Dengan Mudah di Perangkat iOS