Layanan Periscope Producer Secara Resmi Dibuka ke Publik, Ini Cara Menggunakannya!!

Diposting pada

Layanan Periscope Producer Secara Resmi Dibuka ke Publik, Ini Cara Menggunakannya!!

SitusiPhone.com – Untuk anda yang belum tahu apa itu Periscope, jadi ini merupakan Aplikasi layanan berupa Live Video yang di kembangkan oleh salah satu Sosial media yang cukup populer yakni Twitter, sehingga banyak para para kreator konten setianya selalu menunggu Update terbaru yakni memungkinkan pengguna bisa berbagi video secara Live, kemudian menggunakan Tools Video Eksternal yang terhubung dengan iPhone atau iPad, di antaranya seperti kamera profesional atau mungkin webcam di Komputer.

“Periscope Producer is a new way for live video creators to stream high-quality broadcasts from external sources, including streaming software, hardware encoders, and professional cameras, available on the latest Periscope iOS, Android and web”

Yang jadi pertanyaan adalah bagaimana cara menggunakan Fitur terbaru ini? Sebenarnya cara untuk menggunakannya bisa di bilang sangat mudah sekali, jadi yang paling utama harus anda lakukan adalah melakukan update Periscope for iOS ke versi terbaru terlebih dahulu, jika sudah silahkan anda masuk ke Settings – Advanced Sources. Dalam hal ini ada beberapa panduan setingan yang perlu anda pahami dalam menggunakan sumber Video dari perangkat kamera diluar kamera dari iPhone di antaranya seperti mode RTMP URL, pengaturan Bitrate, Encoder dan Audo.

Seperti yang kita tahu bahwa sebelumnya, Fitur terbaru ini khusus di tujukan bagi pengguna yang meminta Akses khusus dari Twitter. Tapi sekarang Mode Periscope Producer bisa anda gunakan secara umum sehingga siapapun bisa menggunakannya dalam membagikan live broadcasting video secara lebih professional.

Baca Juga :  Ternyata!! Aplikasi F.lux Lebih Baik dari Night Shift di Mac?

Sebagai contoh penggunaan Persicope Producer yaitu berbagi secara Video Live dari berbagai acara yang penting serat kebutuhan broadcasting lebih profesional. Seperti beberapa waktu yang lalu ketika Twitter menyiarkan inagurasi Presiden AS Donald Trump.

Apakah anda tertarik menggunakan Periscope Producer? Agar lebih jelasnya silahkan anda lihat bantuan dari Periscope.

Baca Juga :