Apple Watch Selanjutnya Mendukung Koneksi Seluler? ini Buktinya!!

Diposting pada

Apple Watch Selanjutnya Mendukung Koneksi Seluler? ini Buktinya!!

SitusiPhone.com – Seperti yang di kutip dari beberapa laporan analisis terkiat dengan pasokan Apple, Susquehanna Financial Group analyst Christopher Rolland (via Barron’s) beranggapan bahwanya unutk Apple Watch Generasi ke-3 kemungkinan akan di hadirkan dengan membawa fitur yang cukup Kontroversi yakni Koneksi Selluler.

Melihat secara signifikan, Rolland mengharapkan bahwasanya Apple Watch 2017 ini akan menyematkan fitur seluler. JIka hal tersebut benar adanya, maka tentunya pengguna bisa memasukan kartu SIM ke Apple Watch di generasi terbaru tersebut.

Selain itu bukan hanya fitur selluler saja yang di harapkan untuk hadir namun jaringan dengan kualitas terbaik seperti 4G LTE di Apple Watch wajib untuk mendukungnya. Sehingga dengan adanya dukungan jaringan berbasis 4G LTE pengguna tidak mesti harus terhubung dengan konekso internet. Berikut kutipannya.

We understand a model of the next Apple watch will include a SIM card, and therefore is likely to support LTE. We understand some issues remain, including battery life and form factor size, but significant progress has been made. Apple may be employing VOIP and data across a CAT-M1 connection for superior battery life.

Apple will tout interoperability with the company’s AirPods (now on back order till May) to make and receive phone calls (perhaps a small win for Maxim with amps in each ear bud). Positive QCOM, MXIM.

Jika hal ini terwujud, tentunya ini bisa menjadi sebuah kabar yang sangat baik khususnya bagi para pecinta Apple Watch. Karena memang seperti yang anda tahu bahwa selama ini Apple Watch hanya dapat terhubung ke Internet harus tersambung terlebih dahulu dengan iPhone. Sebenarnya Apple Watch dapat terhubung Wi-Fi namun pengguna tetap membutuhkan iPhone untuk melakukan beberapa pengaturan, khususnya bagi perangkat Wi-Fi yang baru pertama kali terhubung.

Baca Juga :  Main Pokemon GO Lebih Seru Dengan Apple Watch

Seperti biasanya, anda harus menyiapkan budget yang cukup, karena Apple membanderol Apple Watch ini pasti lebih mahal. Kira-kira bisa di bilang untuk Seri yang paling murah akan di Jual dengan harga 7 Jutaan lebih.

Bagaimana, apakah anda berminat memiliki Apple Watch terbaru ini?

Baca Juga :