Cara Terbaru Mencari dan Kirim GIF di Telegram pada iPhone,iPad dan iPod Touch

Diposting pada

Cara Terbaru Mencari dan Kirim GIF di Telegram pada iPhone,iPad dan iPod Touch

A costumer sets up an iPhone 5 at an Apple store in San Francisco, Friday, Sept. 21, 2012. (AP Photo/Marcio Jose Sanchez)

SitusiPhone.com – Beberapa waktu lalu Telegram Messenger untuk perangkat iOS meluncurkan Update terbaru yang bisa di bilang cukup menarik. Yakni dengan menggunakan Versi 3.4 Pengguna bisa mengirim dan mendownload gambar gerak GIF dengan cepat. Selain itu tersedia juga mode Inline Bots dalam membantu menambahkan berbagai kontent yang dapat membuat beberapa kegiatan dalam mengirimkan pesan yang seru dan menarik.

Cara Menyimpan Gambar GIF di Telegram pada iPhone,iPad dan iPod Touch

  1. Silahkan anda tekan dan tahan hasil dari kiriman pengguna lain Lalu Save
  2. Kemudian anda masuk ke Mode mengirim stiker
  3. Nanti akan terlihat pada tab GIF dimana yang berasal dari list gambar GIF yang sebelumnya kita simpan
  4. Selanjutnya masuk ke mode Inline Bots
  5. Jadi cara sederhanya adalah dengan mention Bot yang support terhadap mode ini dengan mengeketik keyword dari informasi atau dokumen gambar yang anda ingin tampilkan. Contohnya ketik @gif apple, @wiki Apple Watch atau lainnya.
    Cara Mencari dan Kirim GIF di Telegram Messenger Terbaru

Jika cara di atas masih juga belum paham atau kurang lengkap silahkan anda kunjungi langsung pada tautan berikut ini : Telegram Inline Bots

Jangan Lupa juga untuk baca ini : Cara Paling Praktis Menghilangkan Aplikasi Bawaan di iOS 9.2